Sabtu, 23 April 2022

Petugas kembali Tegakkan Prokes di Jalan Raya

 


PURBALINGGA - Kembali petugas gabungan melakukan operasi penegakan Prokes kepada warga Purbalingga yang bertujuan untuk mencegah penyebaran Covid-19.


Adapun beberapa titik lokasi yang menjadi tempat beroperasi, namun pada kali ini tim gabungan menggelar operasi di Jalan Lingkar Sebelah Utara Alun-alun Purbalingga, Sabtu (25/04/2022).


Menurut Sertu Dedi W salah satu anggota Kodim 0702/Purbalingga menyampaikan, bahwa kegiatan tersebut merupakan salah satu upaya mencegah serta mendukung pemerintah Kabupaten Purbalingga dalam penanganan Covid-19.


''Pengendara yang terpantau tidak memakai masker segera diberhentikan, diberikan teguran secara lisan tentang pentingnya penerapan prokes kemudian petugas memberikan masker secara gratis,'' ucapnya.


Selain itu pihaknya juga melakukan sosialisasi kepada para pengendara yang sedang melintas tentang pentingnya penerapan protokol kesehatan dimassa pandemi Covid-19.


Sementara Sutriono Kabid Tibum Tranmas Purbalingga menjelaskan, jika operasi pemantauan terhadap pengendara terus lakukan dengan tujuan saat berkendara tetap menerapkan prokes, karena masker sebagai pelindung dari terpaparnya virus corona melalui saluran pernapasan. 


''Dengan adanya kesadaran dari semua elemen masyarakat dalam mematuhi protokol kesehatan, harapannya Kabupaten Purbalingga terbebas dari Covid-19,'' jelasnya. (Mk) 



Operasi Penegakan Prokes Terus Digelar Oleh Petugas Gabungan

 

 

 


 

 

PURBALINGGA--Wilayah Kabupaten Purbalingga masih di tingkat PPKM Level 2, untuk itu petugas gabungan yang ada di Purbalingga  terus  melakukan operasi penegakan Prokes, guna mencegah penyebaran Covid-19.

Petugas gabungan terdiri dari Kodim 0702/Purbalingga beserta Instansi terkait terus lakukan operasi penegakkan prokes. Kegiatan bertempat di Jalan Alun -Alun Utara Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, (25/04/2022).

Serma Ekpo Sarjono nggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam operasi penegakkan Prokes tersebut mengatakan patroli ini menyasar kepada para warga Purbalingga yang melintas di jalan ini.

"Patroli ini bertujuan untuk mendisiplinkan warga Purbalingga mematuhi Prokes, dengan memakai masker saat akan kegiatan di tempat umum. Harapanya kasus  penyebaran Covid-19 bisa di cegah, " kata Serma Eko Sarjono.

Ia menambahkan, hasil dari kegiatan ini terdapat 7 orang warga Purbalingga yang tidak memakai masker. Oleh petugas diberikan teguran lisan agar memakai masker apa bila akan melaksanakan kegiatan di tempat umum.

"Selain itu, pembagian masker juga diberikan petugas kepada warga yang melanggar dan warga lain yang sedang melintas di jalan ini," tambahnya.

Di tempat yang sama, anggota Polres Purbalingga Iptu Faizal menyampaikan, pihaknya akan terus bersinergi dengan Kodim 0702/Purbalingga dan Instansi lainya untuk bersama menangani pandemi Covid-19 ini.

"Semoga dengan dilakukan operasi penegakkan Prokes, baik siang maupun pada malam hari masa pandemi Covid-19 segera selesai,
" harapannya.
(KN)

Petugas Beri Imbauan Patuhi Prokes di Tempat Keramaian

 

Mungkin gambar 4 orang dan orang berdiri


PURBALLINGGA—Dalam rangka mencegah dan memutus mata rantai penyebaran Covid-19, petugas gabungan terus melakukan imbauan patuhi protokol kesehatan kepada warga Purbalingga.
 
Petugas Gabungan tingkat Kabupaten Purbalingga, Kodim 0702/Purbalingga bersama Instansi terkait terus melakukan patroli penegakan Prokes di tempat keramaian dan memberikan imbauan memakai masker dan jaga jarak. Kegiatan bertempat di GOR Goetoer Darjono Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Kamis malam (25/04/2022).
 
Serda Ruswoyo anggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam kegiatan tersebut mengatakan, imbauan ini bertujuan agar warga Purbalingga mematuhi Prokes dimanapun berada guna mencegah terjadinya penyebaran Virus Corona.
 
“Dengan warga Purbalingga mematuhi protokol kesehatan, diharapkan penyebaran Covid-19 ini bisa di cegah,” kata Serda Ruswoyo.
 
Ditambahkan oleh Serda Ruswoyo dalam patroli penegakan Prokes tersebut masih ditemukan 12 orang warga Purbalingga yang melanggar Prokes dengan tidak memakai masker dan jaga jarak saat berada di tempat umum.
 
“Kepada 12 orang tersebut, oleh petugas diberikan edukasi tentang Prokes dan diminta untuk selalu memakai masker saat berada di tempat umum, hal itu di dilakukan agar kita semua terhindar dari penularan Covid-19,” imbaunya. 
 
Di tempat terpisah, Pasi Ops Kodim 0702/Purbalingga Kapten Inf M Iskandar menyampaikan kepada petugas gabungan tetap semangat untuk melaksanakan patroli penegakan Prokes baik siang maupun pada malam hari, hal itu dilaksanakan agar wilayah Purbalingga terbebas dari Covid-19.
 
“Tetap semangat, karena kita adalah garda terdepan untuk mengatasi mas pandemi di Kabupaten Purbalingga,” tegasnya. (KN)





Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Vaksinasi Covid-19 Warga Binaannya

 

 


PURBALINGGA—Pengawalan vaksinasi terus dilakukan oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas di wilayah binaannya, agar dalam pelaksanaan kegiatan dapat berjalan dengan lancar, aman dan tertib.
 
Babinsa Sertu Purwodigdoyo Koramil 03/Klaimanah Posramil Padamara bersama Bhabinkamtibmas Bripka Santo melaksanakan pengawalan vaksinasi kepada warga binaannya. Kegiatan bertempat di Desa Prigi, Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga, Kamis malam (25/04/2022).
 
Di sela-sela pengawalan Sertu Purwodigdoyo selaku Babinsa Prigi mengatakan, tujuan pengawalan ini untuk membuat pelaksanaan vaksinasi Covid-19 bisa berjalan dengan lancar.
 
“Keberadaan kita disini tak lain agar kegiatan vaksinasi dapat berjalan sesuai dengan rencana dan wilayah binaan kondusif, karena yang mengikuti vaksin ini ratusan orang,” kata Sertu Purwodigdoyo.
 
Di tempat yang sama, Bripka Santo menyampaikan memang benar warga yang mengikuti vaksin ini ada ratusan warga Desa Prigi, untuk melaksanakan vaksin dosis 1, dosis 2 dan dosis 3.
 
“Selain mengawal kegiatan ini, kita juga imbau warga untuk patuhi Prokes dengan memakai masker dan jangan berkerumun. Hal itu dilakukan sebagai antisipasi penyebaran Covid-19,” imbaunnya. (KN)


Cegah Penyebaran Covid-19, Petugas Ajak Warga Patuhi Prokes

 



PURBALINGGA – Guna mengantisipasi terjadinya penyebaran Covid-19, Petugas gabungan Kabupaten Purbalingga senantiasa mengajak para pengendara wajib mengenakan masker, kegiatan tersebut dipusatkan kepada pengguna jalan yang melintasi jalur perkotaan, tepatnya di Jalur Lingkar Alun -alun Purbalingga,  (25/04/2022).


Menurut keterangan Serda Supriyanto anggota Kodim 0702 Purbalingga selaku tim gabungan menjelaskan, bahwa kegiatan tersebut merupakan upaya pencegahan Covid-19 sekaligus mengajak warga maupun para pengendara selalu menerapkan protokol kesehatan (Prokes) ditengah pandemi Covid-19.

“ Masih ada pengendara lalai tak pakai masker, sehingga petugas membagikan masker karena penerapan Prokes merupakan langkah dalam mengantisipasi terjadinya penyebaran Covid-19, “ jelasnya.

Kemudian pihaknya berharap dengan timbulnya kesadaran masyarakat mematuhi protokol kesehatan harapannya dapat mencegah lajunya penyebaran Covid-19 di wilayah Kabupaten Purbalingga.

Sementara Perwira Seksi Operasi Kodim 0702 Purbalingga menambahkan, bahwa aktifnya petugas turun langsung ke lapangan guna memantau tingkat kedisiplinan masyarakat dalam menerapkan Prokes dengan tujuan mencegah penyebaran Covid-19 di wilayah Purbalingga.

“ Semoga upaya yang dilakukan petugas dalam melakukan imbauan maupun edukasi kepada masyarakat dapat mendukung pemerintah dalam menangani Covid-19 di wilayah Kabupaten Purbalingga,” pungkasnya. (Mk)

Aksi Bagi Takjil Koramil Purbalingga, Tetap Patuhi Prokes

 

 


 Mungkin gambar 8 orang, orang berdiri dan luar ruangan
PURBALINGGA - Bagi umat muslim Bulan Ramadan merupakan bulan yang penuh berkah, sehingga bulan ini sangat ditunggu kehadirannya oleh umat muslim. Dibulan ini biasanya juga dimanfaatkan oleh umat muslim untuk saling berbagi sehingga biasanya ada banyak kegiatan saling berbagi bagi sesama yang dilaksanakan oleh berbagai kelompok masyarakat.
 
Mengambil momen Bulan Ramadan ini, jajaran Kodim 0702/Purbalingga dan Persitnya juga aktif melaksanakan kegiatan berbagi, salah satunya seperti yang dilaksanakan oleh Koramil 01/Purbalingga bersama Persit Ranting 02 Cabang XVII Kodim Purbalingga dengan menggelar aksi bagi takjil gratis kepada masyarakat yang melintas di depan Makoramilnya yang berada di wilayah Kelurahan Purbalingga Wetan, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Rabu sore (25/4/2022).
 
Ratusan bungkus takjil yang berisi makanan ringan atau minuman ringan manis dibagikan kepada masyarakat yang melintas menjelang buka puasa sebagai makanan pembuka buka puasa.
Menurut Danramil 01/Purbalingga Kapten Cba Sutarmo, selain kegiatan ini merupakan bentuk solidaritas pemersatu TNI dengan rakyat, aksi bagi takjil juga merupakan perintah dari pimpinannya.
 
"Menindak lanjuti perintah dari komando atas dalam hal ini Dandim, selain memang kesadaran dari para anggota sendiri untuk lebih mempererat kemanungalan TNI dengan rakyat," ungkapnya.
 
Dipihak lain Tasrip (67), warga Kelurahan Purbalingga Wetan yang kebetulan melintas dan mendapat takjil gratis sangat mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan Koramil 01/Purbalingga bersama Persitnya.
"Ternyata TNI humanis juga, semoga TNI dapat selalu dekat dengan kami masyarakat," ungkapnya.

Malam Hari, Warga Desa Gunungkarang Divaksin Covid-19

 

 

 
 
 
PURBALINGGA—Sebanyak 86 orang warga Desa Gunungkarang divaksin Covid-19 guna mempercepat penanganan masa pandemi. Kegiatan bertempat di Aula Balai Gunungkarang, Kecamatan Bobotsari, Kabupaten Purbalingga, Rabu malam (25/04/2022).
 
Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Sertu M Eddy dari Koramil 08/Bobotsari melaksanakan pendampingan kepada warga binaannya untuk melaksanakan vaksinasi Covid-19 saat malam hari. Hal itu dilakukan untuk menjaga kegiatan agar dapat berjalan dengan aman dan tertib.
 
“Memang benar vaksinasi Covid-19 ini dilakukan pada malam hari, karena sebagian warganya banyak yang bekerja pada siang hari, sehingga dilakukan pada saat malam hari,” kata Seru M Eddy.
 
Ia menambahkan, sebagai tim vaksinator dari Puskesmas Bobotsari dan dibantu oleh Bidan Desa Gunungkarang, dengan vaksin Covid-19 dosis 1, 2 dan 3 atau Booster.
 
Di tempat yang sama, Kades Gunungkarang Dedy Budiyono menyampaikan ucapan banyak terima kasih kepada Tim vaksinator dan Babinsa yang telah yang telah melaksanakan vaksin kepada warganya.
 
“Semoga dengan dilaksanakan vaksinasi ini, masa pandemi Covid-19 segera berakhir,” harapannya. (KN)

Petugas Minta Warga Jaga Prokes

 





PURBALINGGA - Protokol kesehatan merupakan salah satu cara mencegah terjadinya penyebaran Covid-19, oleh karena itu petugas gabungan pastikan warga benar-benar mematuhi Prokes dimanapun berada.


Kali ini, patroli malam petugas gabungan dari Kodim 0702/Purbalingga bersama Instansi terkait melaksanakan patroli malam pastikan Prokes dilaksanakan. Kegiatan menyasar kepada Komplek pedagang kaki lima di sepanjang Jalan Letjen S Parman Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Selasa malam (25/04/2022).

Sertu Karyono anggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam kegiatan tersebut mengatakan, patroli ini bertujuan untuk memastikan bahwa warga Purbalingga benar-benar mematuhi Prokes.

“Kita pastikan Prokes dipatuhi, agar penyebaran Virus Corona ini bisa di cegah,” kata Sertu Karyono.
Ditambahkan oleh Sertu Karyono, pada malam hari ini petugas gabungan menemukan ada 4 orang warga Purbalingga yang kedapatan tidak mematuhi Prokes yaitu tidak memakai masker saat berada di keramaian.

“Oleh petugas, kepada 4 orang tersebut langsung diberikan edukasi tentang Prokes, dengan mematuhi Prokes kita bisa terhindar dari penularan Covid-19 dan bisa mencegah terjadinya penyebaran virus ini,” terangnya.

Di tempat yang sama, Iptu Dono Kasubbag Dalpes Satlantas Polres Purbalingga turut menyampaikan, dengan kita laksanakan patroli malam dan memberikan imbauan-imbauan kepada warga untuk mematuhi Prokes, semoga masa pandemi Covid-19 ini cepat selesai. (Mk)

Komentar


Pandemi Pengendara Diminta Pakai Masker

 

 




PURBALINGGA—Dalam rangka menekan angka penyebaran Covid-19 yang berada di wilayah Purbalingga, Petugas gabungan terus lakukan operasi penegakan protokol kesehatan.


Petugas gabungan dari Kodim 0702/Purbalingga bersama Instansi terkait terus melaksanakan operasi penegakan Prokes, guna menekan angka bertambahnya kasus Covid-19. Kegiatan bertempat di Jalan Alun-Alun Utara Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Rabu (25/4/2022).


Serda Sudarlin anggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam kegiatan tersebut mengatakan operasi ini akan terus dilaksanakan sampai masa pandemi Covid-19 selesai.


“Selain itu, ini bertujuan untuk menekan angka bertambahnya kasus baru Covid-19 dengan memastikan warga Purbalingga mematuhi Prokes,” kata Serda Sudarlin. 


Ia menambahkan, dalam operasi tersebut sebanyak kurang lebih 160 orang warga Purbalingga yang terperiksa, masih ditemukan 9 orang warga yang melanggar Prokes.


“Oleh petugas, ke 9 orang tersebut langsung diberikan teguran di tempat untuk selalu mematuhi Prokes dimanapun berada dan diminta agar memakai masker apabila akan beraktifitas di tempat umum,” jelasnya.


Di tempat yang sama, Iptu Imam S anggota Polres Purbalingga yang tergabung dalam operasi penegakan Prokes turut menyampaikan, pihaknya akan terus bersinergi dengan Kodim 0702/Purbalingga dan Pemda Purbalingga untuk mengatasi masa pandemi Covid-19 ini.


“Dengan diadakan operasi penegakan Prokes ini, semoga dapat menekan dan memutus penyebaran Covid-19 di wilayah Purbalingga, sehingga masa pandemi di wilayah Purbalingga segera selesai,” harapannya. (Mk)

Babinsa Bantu Kelancaran Vaksinasi Desa Binaan

 

 




PURBALINGGA - Percepatan vaksinasi di wilayah  Kabupaten Purbalingga terus dilakukan, Babinsa Koramil 05 Bukateja turut mendampingi jalannya kegiatan vaksinasi yang digelar oleh Tim Kesehatan Puskesmas Bukateja di Balai Muslimat Desa Bajong, Kecamatan Bukateja, Kabupaten Purbalingga, Selasa malam (26/4/2022).


Serka Paryanto Babinsa Koramil 05 Bukateja mengatakan, bahwa pendampingan dilakukan, guna membantu kelancaran jalannya vaksinasi warga desa binaan demi tercapaimya program percepatan vaksinasi diwilayah.


''Warga begitu antusias mengikuti vaksinasi, ada  ratusan jumlah warga yang berhasil tervaksin,'' katanya.


Selanjutnya ia meminta warga yang sudah menjalani vaksinasi tetap menerapkan protokol kesehatan dalam kehidupan sehari-hari guna mencegah penyebaran Covid-19.


Sementara Sumarmo selaku Kepala Desa Bajong menambahkan dengan adanya program vaksinasi  ke desa-desa sangat memudahkan warga mendapatkan vaksin Covid-19. Harapannya program  tersebut dapat terus berjalan, sehingga warga desa dapat tervaksin secara merata.


''Vaksinasi malam ini sangat diminati warga, semoga warga kami setelah menjalani vaksinasi dapat menciptakan tingkat kekebalan tubuh, serta terhindar dari Covid-19,'' pungkasnya. (Mk)

Minggu, 17 April 2022

Jelang Mudik Lebaran, Petugas Perketat Pengawasan Prokes

 

 





PURBALINGGA - Menjelang mudik lebaran sejumlah petugas gabungan terus memperketat pengawasan protokol kesehatan di sejumlah titik keramaian maupun jalur lintas jalan raya diwilayah perkotaan Purbalingga. Kegiatan tersebut berlangsung di Seputaran Jalur Lingkar Alun-alun Purbalingga, Rabu (18/04/2022).


Sertu Agus Riyadi menyampaikan, guna mengantisipasi mudik lebaran, kegiatan pengawasan protokol kesehatan dengan sasaran para pengendara yang melintas di jalur perkotaan, dengan tujuan pengendara yang berasal dari luar Purbalingga tetap tertib menerapkan protokol kesehatan.


'' Terdapat tiga pengendara terjaring petugas karena tidak memakai kelengkapan berupa masker,'' ujarnya.


Kemudian para petugas mengingatkan pengendara tersebut agar selalu disiplin mematuhi protokol kesehatan, menggunakan masker saat berkendara sebagai upaya pencegahan dan pengendalian Covid-19.


Sementara Kepala Unit Laka Polres Purbalingga Iptu Rohmat  menyampaikan, kegiatan tersebut dilakukan guna memberikan edukasi tentang protokol kesehatan kepada pengguna jalan sesuai anjuran dari pemerintah dengan harapan masyarakat terhindar dari Covid-19.


'' Antisipasi mulainya mudik lebaran dari luar kota,   maka pengawasan protokol kesehatan diperketat,'' tegasnya.


Pihaknya mengimbau para pengendara tetap menerapkan protokol kesehatan, pakai masker secara benar saat berkendara dengan tujuan menghindari dari penyebaran Covid-19. (Mk)

Petugas Ingatkan Pengendara Pakai Masker

 

 




PURBALINGGA - Dalam upaya penanganan dan pencegahan penyebaran Covid-19, petugas gabungan Kabupaten Purbalingga melaksanakan imbauan tentang protokol kesehatan (Prokes) serta mengingatkan para pengendara memakai masker. 


Kegiatan tersebut berlokasi diseputaran Jalan Raya Alun-alun Purbalingga, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Selasa (18/4/2022).


Serka Suprapto anggota Kodim 0702 Purbalingga saat dilokasi turut mengungkapkan, melalui imbauan mengajak para pengguna jalan tetap mematuhi protokol kesehatan. Terutama saat keluar rumah atau saat berkendara hendaknya tetap menggunakan masker sebagai alat pelindung dari Covid-19.


''Dengan memakai masker saat bepergian, berarti kita sudah ikut andil dalam pencegahan Covid-19,'' ungkapnya.


Ia juga menambahkan, kunci utama tingkat keberhasilan dalam pencegahan Covid-19 yakni sejauhmana tingkat kedisplinan dari semua elemen masyarakat dalam melaksanakan ketentuan protokol kesehatan.


Sementara Perwira Pengawas Polres Purbalingga  Iptu Dono menyampaikan, kegiatan tersebut dilakukan guna memberikan edukasi tentang protokol kesehatan kepada pengguna jalan sesuai anjuran dari pemerintah dengan harapan masyarakat terhindar dari Covid-19.


'' Masih ditemukannya beberapa pengendara yang melanggar protokol kesehatan, terutama tidak mengenakan masker saat mengendarai motornya,'' ujarnya.


Pihaknya mengimbau para pengendara tetap menerapkan protokol kesehatan, selain kelengkapan berkendara juga mengenakan masker dengan benar guna  mencegah Covid-19.   (Mk)

Malam Hari, Babinsa Dampingi Warganya Vaksinasi Covid-19

 

 




PURBALINGGA—Kegiatan Vaksinasi Covid-19 masih terus dilakukan oleh tim dari kesehatan di wilayah masing-masing, untuk itu Babinsa selalu hadir melaksanakan pendampingan kepada warga binaannya.


Kopda Ulul M Babinsa Posramil Padamara melaksanakan pendampingan kegiatan vaksinasi Covid-19 kepada warga binaannya. Kegiatan bertempat di Balai Pertemuan Abdul Fatah Desa Karanggambas, Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga, Senin malam (18/04/2022).  


Kopda Ulul M selaku Babinsa Karanggambas mengatakan, kegiatan vaksinasi ini dilakukan pada malam hari setelah warga melaksanakan salat tarawih, karena pada siang hari melaksanakan puasa dan ada yang sedang bekerja.


Memang benar, vaksinasi ini dilakukan pada malam hari, karena warga banyak waktu senggang pada malam hari, kalau siang hari banyak yang bekerja dan juga pada melaksanakan puasa,” kata Kopda Ulul M.


Kegiatan vaksinasi ini, melayani dari dosis 1, dosis 2 dan dosis 3 atau vaksin Booster, dengan sasaran warga Desa Karanggambas yang belum melaksanakan vaksin. Sebanyak 62 orang warga Desa Karanggambas yang mendaftar untuk di vaksin.


“Setelah melakukan tes untuk melakukan vaksin, alhamdulillah sebanyak 62 orang bisa di vaksin Covid-19 tanpa da kendala apapun,” tambahnya.


Ditempat yang sama, PJ Kepala Desa Karanggambas Narsito yang turut hadir dalam kegiatan tersebut menyampaikan, kita akan menyampaikan imbauan kepada warganya untuk melaksanakan vaksin Covid-19. Hal itu dilakukan agar masa pandemi ini segara berakhir.


“Sebelumnya, kita dari Pemdes Karanggambas mensosialisasikan kepada warga untuk ikut vaksin ini, selain mencegah dari penularan Virus Corona, kita juga ikut membantu pemerintah mempercepat penanganan pandemi Covid-19,” terangnya. (KN)

Kompak, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Vaksinasi Covid-19

 

 




PURBALINGGA—Kekompakan kembali dilakukan oleh aparat Babinsa dan Bhabinkamtibmas dalam menjaga wilayah binaannya selalu dalam keadaan aman dan kondusif, seperti salah satunya melaksanakan pengamanan kegiatan vaksinasi Covid-19.


Sertu M Edy Babinsa Koramil 08/Bobotsari bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Kantono melaksanakan pengamanan kegiatan vaksinasi Covid-19 kepada warga binaannya. Kegiatan bertempat di Kantor PKD Desa Karangduren, Kecamatan Bobotsari, Kabupaten Purbalingga, Senin Malam (18/04/2022).


Sertu M Edy selaku Babinsa Karangduren saat melaksanakan pengaman mengatakan, kita sebagai aparat keamanan harus kompak dalam menjaga wilayah selalu aman dan kondusif. Kita lakukan bnyak dibebrap kegiatan yang diadakan oleh desa binaan.


“Ini adalah wujud sinergitas TNI dan Polri dalam pengamanan di berbagai bidang dan ini merupakan salah satunya kekompakan dalam melaksanakan pengamanan kegiatan vaksinasi Covid-19,” kata Sertu M Edy. 


Selain melaksanakan pengamanan, imbauan untuk patuhi Prokes juga diberikan kepada warganya, karena yang mengikuti vaksin ini ada ratusan orang warga Desa Karangduren dan sekitarnya.


“Ada 298 orang yang mengikuti vaksinasi kali ini, oleh karena itu kita ikut mengatur untuk menerapkan protokol kesehatan agar tidak terjadi kerumunan. Hal itu dilakukan untuk mencegah terjadinya penyebaran Covid-19,” jelasnya.


Sementara itu Bhabinkamtibmas Aiptu Kantono turut menyampaikan, pihaknya kan terus bersama-sama dengan Babinsa untuk selalu hadir di setiap kegiatan di wilayah binaannya dan agar wilayah binaan dalam keadaan aman.


“Kita bersama-sama akan menjaga keamanan di wilayah, apalagi masa sekarang masih pandemi Covid-19 kita juga ikut mengimbau kepada warga untuk selalu patuhi Prokes,” terangnya. (KN)

Petugas Pastikan Pengendara Patuhi Prokes

 





 PURBALINGGA – Guna mengantisipasi terjadinya penyebaran Covid-19, Petugas gabungan Kabupaten Purbalingga senantiasa mengajak para pengendara wajib mengenakan masker, kegiatan tersebut dipusatkan kepada pengguna jalan yang melintasi jalur perkotaan, tepatnya di Jalur Lingkar Alun -alun Purbalingga, Selasa (18/04/2022).


Menurut keterangan Serda Supriyanto anggota Kodim 0702 Purbalingga selaku tim gabungan menjelaskan, bahwa kegiatan tersebut merupakan upaya pencegahan Covid-19 sekaligus mengajak warga maupun para pengendara selalu menerapkan protokol kesehatan (Prokes) ditengah pandemi Covid-19.

“ Masih ada pengendara lalai tak pakai masker, sehingga petugas membagikan masker karena penerapan Prokes merupakan langkah dalam mengantisipasi terjadinya penyebaran Covid-19, “ jelasnya.

Kemudian pihaknya berharap dengan timbulnya kesadaran masyarakat mematuhi protokol kesehatan harapannya dapat mencegah lajunya penyebaran Covid-19 di wilayah Kabupaten Purbalingga.

Sementara Perwira Seksi Operasi Kodim 0702 Purbalingga menambahkan, bahwa aktifnya petugas turun langsung ke lapangan guna memantau tingkat kedisiplinan masyarakat dalam menerapkan Prokes dengan tujuan mencegah penyebaran Covid-19 di wilayah Purbalingga.

“ Semoga upaya yang dilakukan petugas dalam melakukan imbauan maupun edukasi kepada masyarakat dapat mendukung pemerintah dalam menangani Covid-19 di wilayah Kabupaten Purbalingga,” pungkasnya. (Mk)

Kodim Purbalingga Gelar Vaksinasi di Tempat Wisata

 

 




PURBALINGGA--Guna mempercepat penanganan masa pandemi Covid-19, Kodim 0702/Purbalingga menggelar vaksinasi Covid-19 di tempat wisata. Kegiatan bertempat di Pendopo Wisata Klawing Sonten Desa Banjaran, Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga, (18/04/2022).


Pasiter Kodim 0702/Purbalingga Kapten Inf Arm Wahyudi Seno yang hadir dalam kegiatan tersebut mengatakan, tujuan dari vaksinasi Covid-19 ini adalah untuk mempercepat penanganan masa pandemi Covid-19 yang ada di wilayah Purbalingga. 


“Dengan kita mendatangi tempat wisata yang ada di wilayah Purbalingga, dimaksudkan untuk mempermudah warga Purbalingga mengikuti mengikuti vaksinasi Covid-19," kata Kapten Arm Wahyudi Seno. 


Dalam kegiatan ini dimulai dari jam 08.00 WIB sampai dengan jam 13.00 WIB dengan sasaran warga Desa Banjaran maupun yang sedang berapa berpariwisata di tempat ini. 


“Ada 44 orang yang mendaftar untuk di vaksin, dan semuanya memenuhi syarat untuk dilakukan vaksin Covid-19,” tambahnya.


Di tempat yang sama, Danramil 04/Kutasari Kapten Inf Suhadi menyampaikan, kita bersama Forkopincam Bonjongsari akan mendukung kegiatan ini untuk ikut mensukseskan vaksinasi Covid-19 ini.


“Tujuannya adalah agar semua warga Kecamatan Bojongsari bisa tervaksin Covid-19, dan penyebaran virus ini bisa di cegah bahkan diputus,” harapannya. (KN)

Petugas Imbau Warga Tetap Terapkan Prokes

 

 





PURBALINGGA – Petugas gabungan Kabupaten Purbalingga aktif mengimbau para pengunjung tempat keramaian wajib mengenakan masker, hal ini disampaikan petugas saat melaksanakan patroli pendisiplinan protokol kesehatan di Seputaran Komplek Gedung Olah Raga Guntur Darjono, Purbalingga, Minggu malam (18/04/2022).


Kepala Seksi Penertiban Umum Pol-PP Kabupaten Purbalingga Sutriono mengatakan, aktifnya petugas melakukan patroli pendisiplinan protokol kesehatan dengan tujuan mengingatkan para pengunjung agar tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan mencegah penyebaran Covid-19 yang sampai saat ini belum usai.


“Patroli malam merupakan wujud kepedulian pemerintah terhadap warga di situasi pandemi, agar warga terbebas dari Covid-19,” katanya.


Kemudian ia berharap warga masyarakat tetap dan meningkatkan kesadarannya menerapkan prokes dalam kehidupan sehari-hari, karena hal ini dapat membantu pemerintah dalam upaya menangani pandemi Covid-19 di wilayah Kabupaten Purbalingga.


Sementara Serma Rudiyanto anggota Kodim 0702 Purbalingga menambahkan, bahwa petugas terus berupaya melakukan pencegahan Covid-19 di wilayahnya turun langsung ke lokasi keramaian untuk memberi imbauan maupun edukasi tentang pentingnya menerapkan protokol kesehatan di massa pandemi saat ini.


“Malam ini petugas memantau para pengunjung maupun para pedagang selama aktivitasnya tetap menerapkan protokol kesehatan, seperti pakai masker dengan benar, menjaga jarak serta tidak berkerumun,” ujarnya. (Mk)

Cegah Penyebaran Covid-19, Petugas Gabungan Bagikan Masker

 

 






PURBALINGGA-Pembagian masker terus dilakukan saat petugas gabungan saat melaksanakan operasi penegakan Prokes guna mencegah dan memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Kegiatan bertempat di Jalan Alun-Alun Utara, Kelurahan Purbalingga Lor, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, (18/04/2022). 


Operasi penegakan Prokes ini dilakukan pada siang dan malam hari dengan tujuan agar warga Purbalingga mematuhi Prokes di manapun berada, sehingga penyebaran Virus Corona bisa diputus. Pembagian masker juga diberikan kepada warga yang kedapatan tidak memakai masker. 


Dalam hal ini, petugas gabungan terdiri dari Kodim 0702/Purbalingga, Polres Purbalingga dan Pemda Purbalingga. Setiap harinya petugas gabungan ada puluhan anggota yang tergabung dalam Institusi tersebut. 

Pembagian masker juga dilakukan oleh petugas gabungan, sebagai usaha dan upaya pencegahan terjadinya penyebaran Covid-19.

Tekan Penyebaran Covid-19, Operasi Penegakan Prokes Dilakukan

 

 


PURBALINGGA—Dalam rangka menekan angka penyebaran Covid-19 yang berada di wilayah Purbalingga, Petugas gabungan terus lakukan operasi penegakan protokol kesehatan.


Petugas gabungan dari Kodim 0702/Purbalingga bersama Instansi terkait terus melaksanakan operasi penegakan Prokes, guna menekan angka bertambahnya kasus Covid-19. Kegiatan bertempat di Jalan Alun-Alun Utara Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, (18/04/2088).


Serda Sudarlin anggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam kegiatan tersebut mengatakan operasi ini akan terus dilaksanakan sampai masa pandemi Covid-19 selesai.


“Selain itu, ini bertujuan untuk menekan angka bertambahnya kasus baru Covid-19 dengan memastikan warga Purbalingga mematuhi Prokes,” kata Serda Sudarlin. 


Ia menambahkan, dalam operasi tersebut sebanyak kurang lebih 160 orang warga Purbalingga yang terperiksa, masih ditemukan 9 orang warga yang melanggar Prokes.


“Oleh petugas, ke 9 orang tersebut langsung diberikan teguran di tempat untuk selalu mematuhi Prokes dimanapun berada dan diminta agar memakai masker apabila akan beraktifitas di tempat umum,” jelasnya.


Di tempat yang sama, Iptu Imam S anggota Polres Purbalingga yang tergabung dalam operasi penegakan Prokes turut menyampaikan, pihaknya akan terus bersinergi dengan Kodim 0702/Purbalingga dan Pemda Purbalingga untuk mengatasi masa pandemi Covid-19 ini.


“Dengan diadakan operasi penegakan Prokes ini, semoga dapat menekan dan memutus penyebaran Covid-19 di wilayah Purbalingga, sehingga masa pandemi di wilayah Purbalingga segera selesai,” harapannya. (KN)

Patroli Malam Petugas Tegur Pelanggar Prokes

 

 





PURBALINGGA - Petugas aktif melaksanakan pemantauan protokol kesehatan di beberapa titik diwilayah perkotaan Purbalingga. Petugas mendapatkan beberapa pelanggar Prokes saat menggelar operasi yustisi di Seputaran Gedung Olah Raga Guntur Darjono, Purbalingga, Sabtu malam (18/4/2022).


Disampaikan Serka Subeno salah satu anggota Kodim 0702/Purbalingga selaku tim menyampaikan, bahwa operasi yustisi PPKM Level 2 ini mengantisipasi penyebaran Covid-19. Kali ini operasi pemantauan protokol kesehatan dengan sasaran para pengendara. 


'' Dari di gelarnya kegiatan, masih ditemukan lima orang pelanggar protokol kesehatan,'' ucapnya. 


Selanjutnya petugas memberikan sanksi teguran lisan, dengan tujuan mengingatkan warga jika beraktivitas diluar rumah tetap menerapkan protokol kesehatan guna mencegah Covid-19.


Sementara Ari Wibowo selaku Sekdim Satpol-PP Kabupaten Purbalingga menambahkan, bahwa operasi yustisi tersebut dimana aktivitas warga diluar rumah harus mengutamakan protokol kesehatan.


'' Karena masih ditemukan adanya pelanggaran prokes,'' ungkapnya.


Pihaknya juga berharap seluruh masyarakat mematuhi protokol kesehatan dengan baik, kuncinya tidak boleh kendor dengan tujuan masyarakat terbebas dari Covid-19. (Mk)

Petugas Pantau Prokes di Jalan Raya

 

 




PURBALINGGA - Satgas percepatan penanganan Covid-19 Kabupaten Purbalingga secara rutin melakukan pemantauan protokol kesehatan serta membagikan masker secara gratis kepada para pengendara di jalan raya. Petugas menggelar aksinya di Jalur Lingkar Alun-alun Purbalingga, Sabtu (19/4/2022)


Menurut Serma Haryadi anggota Kodim 0702/ Purbalingga yang tergabung dalam tim menuturkan, pada kesempatan ini petugas akan membagikan masker kepada pengendara tanpa mengenakan masker sebagai wujud pencegahan Covid-19.


''Pembagian masker kepada para pengendara agar senantiasa mematuhi prokes, sehingga warga sadar akan bahaya Covid-19,'' tuturnya.


Pihaknya juga menyampaikan, upaya tersebut dilakukan guna mendukung program pemerintah dalam upaya percepatan penanganan Covid-19 diwilayah Kabupaten Purbalingga.


Sementara Perwira Pengawas Polres Purbalingga Iptu Arisno menambahkan, kegiatan ini akan terus dilakukan dengan harapan mencegah penyebaran Covid-19. Semoga kesadaran dan kepatuhan masyarakat terhadap protokol kesehatan semakin meningkat, kita ajak masyarakat menggunakan masker saat beraktivitas.


''Bahwa kegiatan ini akan terus dilaksanakan dengan harapan dapat mendukung pemerintah untuk menurunkan tingkat level, khususnya di wilayah Kabupaten Purbalingga,'' pungkasnya. (MK)

Kodim Purbalingga Gencarkan Vaksinasi Mobile Ditempat Umum

 

 




PURBALINGGA - Guna mempermudah dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat, Kodim 0702 Purbalingga menggelar vaksinasi Covid-19 secara mobile diwilayahnya, dengan sasaran fasilitas umum seperti pasar, terminal maupun tempat lainnya.


Pada kesempatan ini tim kesehatan Kodim 0702 Purbalingga menggelar vaksinasi dosis 1, 2 dan Booster bertempat di Pasar Badog, Bancar, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga,  (18/04/2022).


Dokter Klinik Pratama Kartika 03 Purbalingga Lettu CKM dr. Dian Wijayanti mengungkapkan, bahwa vaksinasi mobile digelar dengan tujuan untuk mempermudah masyarakat dalam mendapatkan pelayanan vaksinasi. Dengan cara menggelar vaksinasi ditempat fasilitas umum sehingga mudah sekali dijangkau oleh warga.


'' Warga terlihat cukup antusias dalam mengikuti vaksinasi dosis 1, 2, maupun booster, mulai usia remaja hingga lansia,'' ungkapnya. 


Kemudian pihaknya mengimbau warga yang belum melaksanakan vaksin agar mendatangi tempat pelayanan vaksinasi secara mobile atau keliling yang akan digelar selama bulan puasa dengan jenis vaksin sinovac, covovax dan moderna.


Sementara Yanto (24) salah satu warga Bancar mengucapkan terimakasih dengan adanya vaksinasi keliling yang diselenggarakan oleh Kodim Purbalingga, sehingga memudahkan masyarakat untuk mendapatkan pelayanan vaksinasi. 


''Terimakasih kepada Kodim Purbalingga, dengan adanya pelayanan vaksinasi secara keliling, sehingga saya dengan mudah mendapatkan vaksin booster jenis moderna,'' ucapnya. (Mk)

Senin, 11 April 2022

Petugas Minta Pesepeda Tetap Pakai Masker

 

 




PURBALINGGA – Petugas terus berupaya melakukan pendisiplinan protokol kesehatan bagi para pengguna jalan, salah satu pesepeda tidak mematuhi protokol kesehatan dihentikan petugas saat menggelar operasi yustisi di Jalan Lingkar Alun-alun Purbalingga, (12/4/2022).


Serma Suryanto anggota Kodim 0702/Purbalingga mengatakan, bahwa pada kegiatan operasi kali ini petugas mengedukasi serta meminta warga tetap menerapkan protokol kesehatan terutama bagi para pengguna jalan, baik roda empat, roda dua, pesepeda maupun yang lainnya.


“ Petugas menghalau salah satu pesepeda karena tidak mengenakan masker,” katanya.


Kemudian petugas memberikan teguran lisan dan meminta pesepeda tetap menerapkan protokol kesehatan terutama memakai masker dengan benar, selanjutnya petugas memberikan masker sebagai alat pelindung Covid-19.


Sementara itu Basuki selaku Kasi Pol-PP Kabupaten Purbalingga menambahkan, bahwa imbauan prokes aktif digelar guna mengingatkan warga saat berkendara maupun bersepeda tetap menerapkan protokol kesehatan.


“ Petugas meminta warga timbul kesadarannya dalam mematuhi prokes, karena hal ini merupakan wujud memberikan dukungan kepada pemerintah dalam hal penanganan Covid-19 yang sampai saat ini belum usai,” jelasnya.

Petugas Sosialisasi Prokes Malam Hari

 

 



PURBALINGGA—Dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19 di wilayah Kabupaten Purbalingga, petugas gabungan meningkatkan patroli malam dan sosialisasi tentang protokol kesehatan di tempat - tempat keramaian.


Petugas gabungan tingkat Kabupaten Purbalingga terdiri dari Kodim 0702/Purbalingga bersama Instansi terkait melakukan patroli malam dan sosialisasi Prokes kepada warga Purbalingga. Kegiatan menyasar para pengunjung dan pedagang kaki lima di GOR Guntur Darjono, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, (12/04/2022).


Serma M Carol anggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam kegiatan tersebut mengatakan patroli malam ini bertujuan mengingatkan kepada para pedagang untuk selalu patuhi Prokes dengan benar.


“Patuhilah Prokes dengan memakai masker dan menjaga jarak saat berada di tempat umum,” kata nya. 

 

Sementara dilokasi yang sama, AKP Teguh Budi Perwira Pengendalian Polres Purbalingga turut menyampaikan kegiatan patroli malam ini terus dilakukan, agar warga Purbalingga mengetahui bagaimana caranya memutus mata rantai penyebaran Covid-19.


“Mari sama- sama kita patuhi protokol kesehatan semoga di Wilayah Kabupaten Purbalingga terbebas dari Covid-19,” harapnya. (Mk)

Babinsa Dampingi Nakes, Lakukan Tes Swab Antigen

 

 


PURBALINGGA--Masa pandemi Covid-19 masih belum berakhir, banyak usaha dan upaya untuk memutus mata rantai penyebarannya, salah satunya dengan melaksanakan tracking terhadap pasien positif Covid-19. 


Serda Rahmin Babinsa Koramil 07/Kejobong melaksanakan pendampingan tenaga kesehatan melaksanakan tes Swab Antigen kepada warga binaannya. Kegiatan bertempat di Desa Kedarpan, Kecamatan Kejobong, Kabupaten Purbalingga, (12/04/2022). 


Serda Rahmin selaku Babinsa Kedarpan membenarkan bahwa ada warganya yang sakit masih anak-anak yaitu an ZS umur 1,3 bulan. Pada hari Senin dini hari pukul 01.00 WIB, mengalami kejang-kejang oleh kedua orangnya di bawa ke bidan desa selanjutnya dirujuk ke Puskesmas Kejobong, setibanya di IGD Puskesmas Kejobong diberikan pertolongan dan dilaksanakan tes Swab Antigen hasilnya Positif.


“Dengan hasilnya tesnya positif, Nakes Puskesmas Kejobong bergerak cepat dengan menggandeng Babinsa melakukan Tracking (pelacakan) guna mencegah terjadinya penyebaran Covid-19,” kata Serda Rahmin.


Yang pertama di lakukan Swab Antigen adalah orang-orang terdekat yaitu keluarganya dan tetangga kanan kiri rumah pasien positif Covid-19.


“Ada 6 orang warga Desa Kedarpan yang di tes Swab Antigen dengan hasil 2 positif dan 4 negatif,” tambahnya.


Sementara itu, dr. Kristin dari Puskesmas Kejobong yang ikut dalam kegiatan tersebut turut menyampaikan kepada warga Desa Kedarpan untuk selalu patuhi Prokes dimanapun berada.


“Pakailah masker dan jaga jarak di tempat umum, semua itu dilakukan untuk melindungi diri dari penularan Virus Corona. Kepada warga yang hasilnya positif, tetap semangat dan jagalah kesehatan apabila perlu minum vitamin untuk mempercepat penyembuhannya,” imbaunya. (KN)

Putus Penyebaran Covid-19, Petugas Bagikan Masker

 

 


PURBALINGGA-Pembagian masker terus dilakukan saat petugas gabungan saat melaksanakan operasi penegakan Prokes guna mencegah dan memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Kegiatan bertempat di Jalan Alun-Alun Utara, Kelurahan Purbalingga Lor, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, (12/04/2022). 


Operasi penegakan Prokes ini dilakukan pada siang dan malam hari dengan tujuan agar warga Purbalingga mematuhi Prokes di manapun berada, sehingga penyebaran Virus Corona bisa diputus. Pembagian masker juga diberikan kepada warga yang kedapatan tidak memakai masker. 


Dalam hal ini, petugas gabungan terdiri dari Kodim 0702/Purbalingga, Polres Purbalingga dan Pemda Purbalingga. Setiap harinya petugas gabungan ada puluhan anggota yang tergabung dalam Institusi tersebut. 



Awal Ramadhan Petugas Intensifkan Patroli Malam

 

 




PURBALINGGA - Pada awal bulan suci Ramadhan, upaya peningkatan disiplin protokol kesehatan masyarakat terus dilakukan. Petugas gabungan melakukan patroli malam guna memantau penerapan protokol kesehatan di Seputaran Wilayah Perkotaan Purbalingga, Minggu malam (12/4/2022).


Menurut Serka Sabar anggota Kodim 0702 Purbalingga selaku tim patroli mengatakan, bahwa patroli malam melibatkan aparat tiga pilar dengan sasaran tempat keramaian yang menimbulkan kerumunan. 


'' Petugas mengajak warga dilokasi keramaian tetap menerapkan protokol kesehatan dengan mengenakan masker, menjaga jarak serta jangan berkerumun,'' katanya. 


Selain itu petugas mengimbau warga agar mengurangi aktivitas malam yang tidak perlu sehingga interaksi masyarakat dapat berkurang serta menghindari terjadinya kerumunan.


Sementara Akp Sugianto Kasikum Polres Purbalingga menyampaikan, bahwa patroli malam dan edukasi di bulan ramadhan terus diintensifkan oleh petugas, hal ini sebagai upaya menekan lajunya penyebaran Covid-19 diwilayah Kabupaten Purbalingga.


'' Petugas menyampaikan imbauan disiplin protokol kesehatan secara humanis agar masyarakat dapat menerima dengan baik,'' pungkasnya. (Mk)

9 Pelanggar Terjaring Operasi Penegakan Prokes

 

 



PURBALINGGA—Dalam rangka menekan angka penyebaran Covid-19 yang berada di wilayah Purbalingga, Petugas gabungan terus lakukan operasi penegakan protokol kesehatan.


Petugas gabungan dari Kodim 0702/Purbalingga bersama Instansi terkait terus melaksanakan operasi penegakan Prokes, guna menekan angka bertambahnya kasus Covid-19. Kegiatan bertempat di Jalan Alun-Alun Utara Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, (12/04/2088).


Sertu Doso W anggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam kegiatan tersebut mengatakan operasi ini akan terus dilaksanakan sampai masa pandemi Covid-19 selesai.


“Selain itu, ini bertujuan untuk menekan angka bertambahnya kasus baru Covid-19 dengan memastikan warga Purbalingga mematuhi Prokes,” kata Sertu Doso W.


Ia menambahkan, dalam operasi tersebut sebanyak kurang lebih 160 orang warga Purbalingga yang terperiksa, masih ditemukan 9 orang warga yang melanggar Prokes.


“Oleh petugas, ke 5 orang tersebut langsung diberikan teguran di tempat untuk selalu mematuhi Prokes dimanapun berada dan diminta agar memakai masker apabila akan beraktifitas di tempat umum,” jelasnya.


Di tempat yang sama, Iptu Imam S anggota Polres Purbalingga yang tergabung dalam operasi penegakan Prokes turut menyampaikan, pihaknya akan terus bersinergi dengan Kodim 0702/Purbalingga dan Pemda Purbalingga untuk mengatasi masa pandemi Covid-19 ini.


“Dengan diadakan operasi penegakan Prokes ini, semoga dapat menekan dan memutus penyebaran Covid-19 di wilayah Purbalingga, sehingga masa pandemi di wilayah Purbalingga segera selesai,” harapannya. (KN)

Petugas Fogging Desa Rajawana Dilakukan Sesuai Prokes

 




PURBALINGGA – Upaya pencegahan merebaknya penyakit demam berdarah degue terus digiatkan, Babinsa Koramil 11/Karangmoncol Serma Widyo mendampingi pelaksanaan kegiatan penyemprotan nyamuk atau fogging oleh Pemerintah Desa Rajawana bersama tim kesehatan Puskesmas Karangmoncol dengan sasaran di lingkungan pemukiman Desa Rajawana, Kecamatan Karangmoncol, Kabupaten Purbalingga, (12/4/2022).


Babinsa Serma Widyo menyampaikan, bahwa kegiatan penyemprotan dilakukan dalam upaya mengantisipasi atau pencegahan terjadinya penyakit demam berdarah dengue akibat gigitan dari nyamuk aedes aegypti, apalagi sering sering terjadinya hujan dimungkinkan perkembangbiakannya sangat begitu cepat.


“ Penyemprotan atau fogging dilakukan untuk membunuh nyamuk dewasa saja, sedangkan jentik-jentik nyamuk dicegah dengan cara rajin membersihkan tempat-tempat yang dapat menimbulkan genangan air,” ungkapnya.


Selanjutnya Serma Widyo mengimbau warga secara bersama-sama peduli terhadap kebersihan rumah maupun lingkungan sekitarnya guna mencegah nyamuk bersarang maupun bertelur, yaitu rajin menguras bak mandi atau genangan air bersih, mengubur atau membersihkan kaleng-kaleng bekas sehingga tidak dijadikan tempat nyamuk untuk bersarang.


Sementara Purnama selaku Kepala Desa Rajawana menuturkan, bahwa di awal bulan suci Ramadhan kami fokuskan melakukan penyemprotan nyamuk atau fogging, hal ini dilakukan oleh pemerintah desa bersama tim kesehatan dari Puskesmas Karangmoncol yang didampingi oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas dengan tujuan mencegah terjadinya penyakit demam berdarah dilingkungan warganya.


“ Diharapkan warga harus rajin menjaga kebersihan rumah serta lingkungan untuk mencegah perkembangbiakan nyamuk aedes aegypti,” tuturnya.


Ia juga mengucapkan terimakasih dan apresiasi atas kerjasamanya dengan dinas terkait, sehingga upaya yang dilakukan dapat bermanfaat bagi warga kami, ini merupakan wujud kepedulian para petugas terhadap lingkungan warga dalam upaya pencegahan penyakit demam berdarah dengue (DBD). (Mk)

Senin, 04 April 2022

Penyemprotan Nyamuk Aedes Aegypti Sesuai Prokes

 

 




PURBALINGGA - Massa pandemi Covid-19 belum usai, pemerintah masih dihadapkan pada masalah kesehatan lain yakni wabah demam berdarah dengue (DBD). Petugas kesehatan dari Puskesmas Bobotsari 5 bersama pemerintah desa Palumbungan Wetan melakukan kegiatan fogging ke-2 di Dusun 2, Desa Palumbungan, Kecamatan Bobotsari, Kabupaten Purbalingga, (5/4/2022).


Saat melaksanakan pendampingan Babinsa Koramil 08/Bobotsari Sertu Nanang S mengatakan, bahwa ditengah pandemi Covid-19 kita melakukan upaya pencegahan demam berdarah dengue dengan cara penyemprotan sarang nyamuk atau fogging di pemukiman warga sebagai langkah mencegah terjadinya perbangbiakan nyamuk aedes aegypti dan selama kegiatan berjalan sesuai dengan protokol kesehatan.


'' Penyemprotan dilakukan door to door untuk memastikan lingkungan rumah warga terbebas dari sarang nyamuk aedes aegypti,'' katanya.


Selanjutnya Babinsa Sertu Nanang mengimbau warga tetap menjaga kebersihan rumah dengan cara menguras penampungan air bersih atau mengeringkan genangan air, menutup penampungan air, mengubur barang bekas atau memanfaatkan barang bekas agar tidak menjadi sarang nyamuk.


Sementara Munarso Kades Palumbungan Wetan turut menjelaskan, bahwa upaya yang dilakukan kita bersama dalam mencegah terjadinya penyakit demam berdarah dengue dilingkungan masyarakat dengan cara fogging rumah-rumah warga, lingkungan, sekolahan dan mushola di sekitar Dusun 2, Desa Palumbungan.


'' Mari lindungi diri kita, keluarga kita, serta lingkungan kita dari peyebaran penyakit demam berdarah dengue,'' jelasnya. 


Ia juga berharap kepada warganya peduli dengan kebersihan rumah maupun lingkungannya serta tetap menerapkan protokol kesehatan dalam kehidupan sehari-hari sehingga terhindar dari Covid-19.

Petugas Minta Pengendara Wajib Kenakan Masker

 

 





PURBALINGGA - Dimasa pandemi Covid-19, penggunaan masker menjadi hal yang wajib dilakukan oleh semua orang saat melakukan aktivitas di luar rumah. Oleh karenanya petugas selalu aktif menggelar operasi yustisi di Seputaran  Jalur lingkar Alun-alun Purbalingga, Minggu (5/4/2022).


Salah satu anggota Kodim 0702 Purbalingga Sertu Purwodigdoyo tergabung dalam tim menuturkan, dimasa pandemi sekarang ini pengendara mengenakan riding gear seperti helm, jaket dan sepatu dirasa belum cukup jika belum mengenakan masker.


'' Mengenakan masker menjadi salah satu bagian penting dalam melaksanakan protokol kesehatan guna mencegah Covid-19,'' tuturnya.


Sementara Kanit Intelkam Polres Purbalingga Iptu Imam S menjelaskan, meski sedang berkendara penggunaan masker menjadi hal yang wajib karena hal ini menjadi langkah antisipasi yang bersifat preventif.


'' Diharapkan semua warga yang sedang menjalankan aktivitasnya diluar rumah wajib mengenakan masker guna mencegah Covid-19,''  jelasnya. (Mk)

PPKM Level 2, Petugas Tetap Lakukan Operasi Penegakan Prokes

 

 


PURBALINGGA--Wilayah Kabupaten Purbalingga masih di tingkat PPKM Level 2, untuk itu petugas gabungan yang ada di Purbalingga melakukan operasi penegakan Prokes. 


Petugas gabungan terdiri dari Kodim 0702/Purbalingga beserta Instansi terkait terus lakukan operasi penegakkan prokes. Kegiatan bertempat di Jalan Alun -Alun Utara Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, (05/04/2022).


Serda Muhtarom anggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam operasi penegakkan Prokes tersebut mengatakan patroli ini menyasar kepada para warga Purbalingga yang melintas di jalan ini. 


"Patroli ini bertujuan untuk mendisiplinkan warga Purbalingga mematuhi Prokes, dengan memakai masker saat akan kegiatan di tempat umum. Harapanya kasus  penyebaran Covid-19 bisa di cegah, " kata Serda Muhtarom. 


Ia menambahkan, hasil dari kegiatan ini terdapat 9 orang warga Purbalingga yang tidak memakai masker. Oleh petugas diberikan teguran lisan agar memakai masker apa bila akan melaksanakan kegiatan di tempat umum. 


"Selain itu, pembagian masker juga diberikan petugas kepada warga yang melanggar dan warga lain yang sedang melintas di jalan ini," tambahnya. 


Di tempat yang sama, anggota Polres Purbalingga Iptu Faizal menyampaikan, pihaknya akan terus bersinergi dengan Kodim 0702/Purbalingga dan Instansi lainya untuk bersama menangani pandemi Covid-19 ini. 


"Semoga dengan dilakukan operasi penegakkan Prokes, baik siang maupun pada malam hari masa pandemi Covid-19 segera selesai, 

" harapannya. 

(KN)

Cegah Penyebaran Covid-19, Petugas Imbau Warga Patuhi Prokes

 

 


PURBALINGGA—Protokol kesehatan sangatlah penting dipatuhi di saat masa pandemi ini, karena dengan mematuhi Prokes kita bisa terhindar dari penularan Virus Corona ini, oleh karena itu petugas gabungan terus lakukan imbauan patuhi prokes kepada warga Purbalingga.



Petugas gabungan tingkat Kabupaten Purbalingga terus melakukan patroli malam dan imbauan patuhi Prokes di tempat-tempat keramaian. Kegiatan menyasar di seputaran GOR Goentoer Darjono Kelurahan Purbalingga Kidul, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Sabtu malam(05/04/2022).



Serda Isnaini anggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam kegiatan tersebut mengatakan tujuan dari kegiatan ini untuk mendisiplinkan warga Purbalingga mematuhi Prokes. Kali ini patroli menyasar tempat-tempat keramaian yang ada di wilayah Purbalingga, salah satunya di GOR ini.



“Kita lakukan patroli malam ini untuk membuat warga Purbalingga lebih mematuhi Prokes, dengan memberikan imbauan untuk memakai masker dan jaga jarak di tempat umum,” kata Serda Isnaini.



Ia menambahkan, saat ini Purbalingga masih di tingkat PPKM Level 2 oleh karena itu petugas melakukan imbauan untuk patuhi Prokes di tempat-tempat yang dinilai rawan akan penyebaran Covid-19.



Di tempat yang sama, Iptu Eko anggota Polres Purbalingga yang tergabung dalam kegiatan tersebut mengatakan imbauan untuk mematuhi protokol kesehatan terus dilaksanakan oleh petugas gabungan saat melaksanakan patroli malam.



“Dengan petugas memberikan imbauan patuhi Prokes ini, semoga warga melaksanakan dengan baik sehingga penyebaran Covid-19 bis diputus,” harapannya.


(KN)

Petugas Ingatkan Pengendara Patuhi Prokes

 




PURBALINGGA--Wilayah Kabupaten Purbalingga masih di tingkat PPKM Level 2, untuk itu petugas gabungan yang ada di Purbalingga melakukan operasi penegakan Prokes. 


Petugas gabungan terdiri dari Kodim 0702/Purbalingga beserta Instansi terkait terus lakukan operasi penegakkan prokes. Kegiatan bertempat di Jalan Alun -Alun Utara Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, (05/04/2022).


Serda Muhtarom anggota Kodim 0702/Purbalingga yang tergabung dalam operasi penegakkan Prokes tersebut mengatakan patroli ini menyasar kepada para warga Purbalingga yang melintas di jalan ini. 


"Patroli ini bertujuan untuk mendisiplinkan warga Purbalingga mematuhi Prokes, dengan memakai masker saat akan kegiatan di tempat umum. Harapanya kasus  penyebaran Covid-19 bisa di cegah, " kata Serda Muhtarom. 


Ia menambahkan, hasil dari kegiatan ini terdapat 9 orang warga Purbalingga yang tidak memakai masker. Oleh petugas diberikan teguran lisan agar memakai masker apa bila akan melaksanakan kegiatan di tempat umum. 


"Selain itu, pembagian masker juga diberikan petugas kepada warga yang melanggar dan warga lain yang sedang melintas di jalan ini," tambahnya. 


Di tempat yang sama, anggota Polres Purbalingga Iptu Faizal menyampaikan, pihaknya akan terus bersinergi dengan Kodim 0702/Purbalingga dan Instansi lainya untuk bersama menangani pandemi Covid-19 ini. 


"Semoga dengan dilakukan operasi penegakkan Prokes, baik siang maupun pada malam hari masa pandemi Covid-19 segera selesai, 

" harapannya. 

(KN)

Tertib Prokes, Warga Pagerandong Divaksin Booster

 

 



PURBALINGGA - Dalam upaya mendukung percepatan vaksinasi di Kabupaten Purbalingga, UPTD Puskesmas Kaligondang kembali memberikan vaksinasi Covid-19 dosis 3 (Booster)  jenis Moderna dan Pfizer kepada warga masyarakat desa Pagerandong. Kegiatan tersebut bertempat di (PKD) Poliklinik Kesehatan Kesehatan Desa Pagerandong, Kecamatan Kaligondang, Kabupaten Purbalingga, (5/4/2022).


Saat pendampingan Babinsa Pagerandong Serda Hadi Sumanto turut mengatakan, bahwa pendampingan dilakukan yakni untuk memastikan kegiatan vaksinasi berjalan sesuai protokol kesehatan, sehingga kegiatan berlangsung aman dan tertib.


'' Warga disini terlihat antusias dalam melaksanakan vaksinasi, dari usia remaja hingga dewasa,'' katanya. 


Selain itu Babinsa Serda Hadi Sumanto juga turut membantu mengarahkan peserta vaksinasi mulai dari pendaftaran (registrasi), pemeriksaan dan screening, pemberian vaksin (setelah divaksin diberikan kartu vaksinasi Covid-19), observasi sehingga tidak terjadi kerumunan dan lancar. 


Sementara Tarjono Kepala Desa Pagerandong mengapresiasi kepada tim petugas Covid-19 maupun warga menjalani vaksinasi booster. Hal ini merupakan wujud masyarakat mendukung pemerintah dalam percepatan cakupan vaksinasi.


'' Semoga dengan upaya yang kita lakukan bersama dapat mencegah Covid-19, namun meskipun sudah divaksin kita tetap menerapkan protokol kesehatan dalam kehidupan sehari-hari, dengan harapan semua warga desa Pagerandong sehat semuanya terbebas dari Covid-19,'' tuturnya.(Mk)

Pantau Prokes, Petugas Giatkan Patroli Malam

 








PURBALINGGA - Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat dalam upaya mencegah penyebaran Covid-19, petugas gabungan memantau protokol kesehatan dengan menggiatkan patroli malam diwilayahnya. 

Sebagai sasaran utama para petugas yakni tempat-tempat yang sering dikunjungi warga dan sering menimbulkan kerumunan, seperti di Seputaran Kompleks GOR Guntur Darjono, Purbalingga, Jumat malam (5/4/2020).

Menurut Serma Rudiyanto salah satu anggota Kodim 0702 Purbalingga selaku tim menuturkan, petugas gabungan turun langsung ke lokasi keramaian seperti tempat nongkrong, kompleks pertokoan, warung-warung maupun kafe dengan tujuan melakukan pemantauan penerapan protokol kesehatan masyarakat ditempat umum guna mencegah penyebaran Covid-19 diwilayah.

'' Ini merupakan upaya pemerintah dalam meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya menerapkan protokol kesehatan dimasa pandemi,'' tuturnya.

Sementara Kepala Unit Penegakan Hukum Polres Purbalingga Iptu  Rohmat menjelaskan, kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian kepada masyarakat dalam situasi pandemi. Semoga melalui  edukasi serta imbauan, menjadikan masyarakat disiplin protokol kesehatan, sehingga dapat terhindar dari penyebaran Covid-19.

''Dengan adanya kesadaran maupun kepedulian dari seluruh masyarakat tentunya akan mendukung pemerintah dalam upaya pencegahan Covid-19 di wilayah Kabupaten Purbalingga,'' jelasnya. (Mk)