Minggu, 28 April 2019

30 personil Kodim 0702/Purbalingga ikuti Gelar Apel Oprasi Keselamatan Candi 2019




PURBALINGGA --- Polres Purbalingga Polda Jawa Tengah melaksanakan Upacara Gelar Pasukan Operasi Gelar Keselamatan Lalu Lintas Candi 2019 dalam rangka CIPKON KAMSELTIBCARLANTAS PASCA PEMUNGUTAN SUARA PILEG, PILPRES dan MENJELANG IDUL FITRI 1440 H/2019

Kegiatan oprasi candi di wilayah Purbalingga ditandai dengan gelar pasukan yang dilaksanakan di Polres Purbalingga diikuti oleh seluruh anggota Polres diantaranya juga 30 personil Kodim 0702/Purbalingga yang nantinya turut serta membantu Polres dalam kegiatan tersebut

Amanat Ka koorlantas polri yang dibacakan Kapolres Purbalingga Mengatakan data angka pelanggaran lalulintas di tahun 2018 sebanyak 833.000 ribu kasus diseluruh wilayah Indonesia terjadi peningkatan.

Kejadian tersebut bukan hanya menjadi tanggungjawab polri saja akan tetapi menjadi tugas kita sekalian dalam ranga menjaga ketertiban berlalulintas dalam menjaga keamanan dan keselamatan bagi diri sendiri dan oranglain.

Pada oprasi dipriorotaskan keselamatan berlalulintas dalam rangkan menciptakan citra polri dimasyarakat dengan harapan dapat menciptakan kedisiplinan berlalulintas dan dapat mengurangi angka kecelakaan dalam berlalulintas serta patuh hukum khususnya dalam berlalulintas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar